Ibu Pertiwi Memanggil Belajar di RRI
*Guru mengajar lewat siaran RRI Banda Aceh Gema – Banda Aceh, Menyikapi kondisi penyebaran covid-19 dan penerapan Physical distancing yang harus dilaksanakan, RRI Banda Aceh
Ayo Semangat Hadapi Covid-19
Adanya kepanikan, hari ini positif Covid-19 besok mati, itu tidak benar. Karena bisa saja status positif ini beberapa hari ke depan berubah menjadi negatif. Dalam
Masjid Lindungi Jiwa Jamaah
Masjid Raya Baiturrahman (MRB) Banda Aceh, mengubah tata cara pengaturan shaf shalat berjamaah sesuai dengan Taushiyah MPU Aceh Nomor 4 tahun 2020 tentang pelaksanaan ibadah dan kegiatan sosial keagamaan lainnya dalam kondisi dararurat. Salah satu poin taushiyah terbebut, menjaga jarak antar jamaah (physical distancing) dalam pelaksanaan shalat berjamaah di masjid dan meunasah.