Zakat setara dengan Kewajiban Shalat

Letkol (Purn) Suharti, SE, Kepala Kantor Cabang PT. Asabri (Persero) Banda Aceh Kesadarannya dalam kewajiban membayar zakat patutlah diteladani. Padahal perempuan ini sebelumnya penganut Kristen Protestan taat. Ia berikrar syahadat pada 26 Juni 1979. Fajar hidayah menyapanya pada hari Sabtu bertepatan dengan peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad Saw. Prosesnya begitu cepat dalam mengubahnya dari status … Read more

Bulan Memberi

Oleh : Murizal Hamzah APA keputusan Anda ketika menghadapi dua pilihan yang harus dilakukan dalam waktu bersamaan yakni pergi shalat Jumat ke masjid atau membawa tetangga  ke rumah sakit? Jika Anda memilih beribadah ke masjid dengan membiarkan warga miskin, Anda bisa saja mendapat pahala Jumatan dengan imbalan ditempatkan di surga. Sebaliknya, menolong tetangga miskin,  inilah  … Read more

Ramadhan Bulan Pendidikan

Oleh Dr. Sofyan A. Gani, MA SEPARuH bulan puasa telah kita lalui. Tinggal mengukur kadar atau capaiannya. Apakah lebih baik dari puasa sebelumnya (orang beruntung), biasa-biasa saja atau lebih buruk dari puasa tahun lalu (golongan yang merugi). Sebagai mahkluk, manusia sebenarnya tidak pernah berhenti belajar. Boleh saja kita tidak lagi duduk di bangku sekolah/ kuliah … Read more

Memaknai Buka Puasa Bersama

Oleh Sayed Muhammad Husen Dua kompenen di Masjid Raya Baiturrahman (MRB) telah menyelenggarakan puasa bersama minggu lalu: Baitul Qiradh Baiturrahman (BQB) dan Tabloid Gema Baiturrahman (TGB). Buka puasa bersama BQB dihadiri anak yatim, pengurus, pengawas, pengelola, karyawan, relasi dan masyarakat sekitar kantor cabang, dengan mengambil tempat di Kantor Cabang BQB, Sukadamai, Banda Aceh. Kegiatan ini … Read more

Banda Aceh Peringati Hari Yatim Sedunia

Banda Aceh (Gema)Pemerintah Kota Banda Aceh bekerjasama dengan Organisasi Kerjasama Islam (OKI) dan IDB kembali menggelar Peringatan Hari Yatim Sedunia Islam yang kedua, Kamis (2/7) bertepatan dengan 15 Ramadhan 1436 H di Aula Lantai IV Balai Kota Banda Aceh. Perayaan Hari Yatim kali ini diisi dengan serangkaian acara, di antaranya sejumlah penampilan dari anak-anak yatim … Read more

Disperindagkop Gelar Pasar Rakyat

Banda Aceh-Gema Mulai Kamis kemarin, Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan UKM (Disperindagkop dan UKM) Kota Banda Aceh menggelar pasar rakyat. Hal ini diungkapkan Kepala Disperindagkop Kota Banda Aceh, Rizal Junaedi SE, Rabu (1/7) di ruang kerjanya. Kata Rizal, kegiatan ini merpakan buah kerjasama pihaknya dengan Bulog Aceh dan Disperindag Provinsi Aceh. “Pasar rakyat ini kita … Read more

Safari Ramadhan, Misi Pemko Persatukan Umat

Banda Aceh – Gema Tim Safari Ramadhan Pemko Banda Aceh, Rabu malam (1/7) mengunjungi Masjid Taqwa, Seutui Banda Aceh. Walikota Banda Aceh, Hj Illiza Sa’aduddin Djamal SE memimpin tim safari ini bersama dengan Wakil Walikota, Drs H Zainal Arifin dan Sekdakota Ir Bahagia Dipl SE. Selain itu dalam tim juga ikut serta para camat dan … Read more

Al Quran dan Ketenangan Jiwa

Oleh H. Basri A. Bakar Al Quran dan Ketenangan Jiwa “Tidak berkumpul suatu kaum di salah satu rumah Allah Taala, sedang mereka membaca kitab-Nya dan mengkaji nya, melainkan mereka akan dilimpahi ketenangan, dicurahkan rahmat, di kelilingi para malaikat, dan di puji oleh Allah di hadapan para makhluk dan di sisi-Nya.” (HR. Abu Dawud). I k … Read more

copyright @acehmarket.id 

Menuju Islam Kaffah

Selamat Datang di
MRB Baiturrahman